Jelang Pemilu 2024, Kapolsek dan Danramil Liukang Kalmas Bersama Bangun Kolaborasi Lahirkan Situasi Aman dan Damai

    Jelang Pemilu 2024, Kapolsek dan Danramil Liukang Kalmas Bersama Bangun Kolaborasi Lahirkan Situasi Aman dan Damai
    Jelang Pemilu 2024, Kapolsek dan Danramil Liukang Kalmas Bersama Bangun Kolaborasi Lahirkan Situasi Aman dan Damai

    Wujud Sinergitas TNI – POLRI, Kapolsek Liukang Kalmas Bersama Ps. Kanit Propam dan Babinsa Koramil 1421-09 Kalmas, Melaksanakan Ngopi Bareng

    KALMAS-  Kapolsek Liukang Kalmas Iptu Muhammad Ashar, S.Sos. bersama Ps. Kanit Propam Aipda Muh. Zulkarnain, S.E., Bersama Babinsa Kelurahan Kalukalukuang Koramil 1421-09 Liukang Kalmas Serma Ruslan Melaksanakan Ngopi Bareng di Salah satu Warkop di sekitar pelabuhan Paotere Makassar.

    "Acara silaturahmi ini salah satu bentuk konsultasi dalam meningkatkan kolaborasi dalam bekerja menjalanakan tugas diwilayah kepulauan Kalukuan Massalima ( Kalmas)" ujar Kapolsek Muh Ashar.

    Menurut Kapolsek yang dikenal aktif menjalankan tugas diwilayah terpencil disejumlah pulau kecamatan Kalmas mengatakan bahwa kita harus bersama membangun komunikasi sesama anggota, bangun sinergitas dalam menjalankan pelayanan secara maksimal ke masyarakat.

    " Kami sudah instruksikan kepada semua teman teman anggota, bhabinkamtibmas untuk senantiasa membangun sinergitas dengan Babinsa" ujarnya. 

    Kita berharap agar menjelang pemilu 2024 ini dapat berjalan dengan lancar, damai dan sejuk sehingga Kamtibmas diwilayah Kalmas ini aman dan kondusif (Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Press Release, Kasat Narkoba Polres Pangkep...

    Artikel Berikutnya

    Bangun Sinergitas Tingkat Kecamatan, Kapolsek...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kapolri Serukan Pilkada 2024 Aman dan Damai, Jaga Persatuan Bangsa
    Pasangan MYL-ARA Raih Suara Terbanyak di Pilkada Pangkep, Relawan Gelar Konvoi Meriah

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll