Kegiatan Jumat Curhat Bersama Kapolsek Labakkang Di Kantor Desa Gentung

    Kegiatan Jumat Curhat Bersama Kapolsek Labakkang Di Kantor Desa Gentung
    Kegiatan Jumat Curhat Bersama Kapolsek Labakkang Di Kantor Desa Gentung

    LABAKKANG - Pada Hari Jumat tanggal 12 Mei 2023 pukul 09.30 wita bertempat di Kantor Desa Gentung Kec. Labakkang Kab. Pangkep telah berlangsung giat JUMAT CURHAT bersama  Kapolsek Labakkang Iptu Aidil Akbar S.Sos.MM. Jumat Curhat :

    1. Sekdes Gentung Nurbaya Malik :*

    - Sekdes Gentung Nurbaya Malik berterimakasih kepada Kapolsek Labakkang Bahwa Bhabinkamtibmas Gentung Aipda Hardiman sangat membantu warga kami masalah Pelayanan pengurusan surat surat Laporan Kehilangan dan Ijin Keramaian di Posek Labakkang.

    Tanggapan: Kapolsek berterima kasih atas kepercayaan yg diberikan kepada Bhabinkamtibmas kami dalam melaksanakan tugas pelayanannya, Kedepan bilamana ada kebutuhan atau permasalahan silahkan hubungi Bhabinkamtibmas agar bisa celat terselesaikan sesuai harapa bersama.  

    *2. Bapak Abdullah

    Sering terjadi kecelakaan di Jl. Poros Desa Gentung.

    Tanggapan : Kami dari Polsek akan koordinasi dengan Kasat Lantas agar dpt di berikan tanda peringatan untuk berhati2 & mengurangi kecepatan di pinggir jalan poros tersebut .

    Dari Polsek juga akan laksanakan Patroli jalan poros guna antisipasi terjadinya laka lantas.

    - Kapolsek Labakkang berterimakasih kepada warga atas Jum'at Curhat serta dukungan dari semua warga atas kepuasan elayanan di Polsek Labakkang.

    - Kapolsek Labakkang Tetap bersinergi dengan tiga pilar Desa / Kelurahan untuk menyelesaikan masalah keluhan keluhan Warga Yang ada di Wilayah Kec. Labakkang.( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Dialogis, Anggota Polsek Ma'rang...

    Artikel Berikutnya

    Bangun Sinergitas, Dandim 1421/Pangkep Letkol...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Rakorwas Inspektorat TNI-Kemhan 2024: Perkuat Sinergitas untuk Mewujudkan TNI yang PRIMA
    Panglima TNI Hadiri Rakor Lintas Sektoral Kesiapan Operasi Lilin 2024

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll